Tersedia Semua Hadist Islam Di Sini

Hadits Tentang Keutamaan Mempelajari Al Qur’an


 Hadits  Tentang Keutamaan Mempelajari Al Qur’an


Baiklah pada pagi ini saya akan berbagi sedikit tentang ilmu yang menjelaskan tentang keutamaan mempelajari Al quran. Karena banyak pendapat yang menjelaskan bahwa Alquran itu adalah sebagai pedoman hidup bagi kita. Allah maha mengetahui, sebelum dia membuat sesuatu tentu ia ada program sudah ia buat, makanya sebelum dia menjadikan makhluk di dunia ini dia sudah membuat sebuah pedoman yang baik agar makhluk tersebut bisa hidup dengan makmur. Maka dengan tersebut kita harus mempelajari Alquran tersebut supaya hidup kita lebih berkah dan di ridhai oleh allah SWT. Karena dalam hadist juga di jelaskan bahwa sebaik-baik manusia adalah yang mempelajari Alquran dan mengajarkannya.

Berikut hadist-nya untuk lebih jelas :

خَـيْرُكُمْ مَنْ تَعَلَّمَ الْقُرْاآنَ وَعَلَّمَهُ

Artinya : ” Sebaik-baik kamu adalah orang yang mempelajari Al Qur’an dan mengajarkannya  ”. (HR. Bukhari)



0 komentar:

Post a Comment