Tersedia Semua Hadist Islam Di Sini

Hadist Keadaan Dalam Surga


HADIST KEADAAM DALAM SURGA


Berbahas tentang surga, ini ada penjelasan dari saya sedikit mohon di simak dengan baik ya. Surga itu adalah tempat dimana kita bersenang-senang nanti setelah kiamat. Karena nanti surga itu di sediakan untuk orang-orang yang beriman atau yang bertakwa kepada Allah. Surga tidak di beri kepada orang-orang yang mengingkari perintah Allah. Karena di dunia ini yaitu tempat dimana kita menimba semua pahala agar kita selamat iman nanti ketika mati. Di bawah ini ada hadist yang menyatakan keadaan dalam surga atau menjelaskan keadaan didalam surga. Bagaimana keadaan di dalam surga ?

Berikut hadist yang menjelaskan keadaan dalam surga :

Dari Abu Hurairah radhiyallahu’anhu, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda “ Barangsiapa yang masuk ke dalam surga maka dia akan merasa senang dan nikmat, dan dia tidak akan kesusahan. Tidak akan usang pakaiannya, dan tidak akan habis masa mudanya ” (HR. Muslim)

Hadist di bawah ini sama juga dengan yang di atas :

Dari Anas bin Malik radhiyalllahu’anhu, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda “ Surga dikelilingi dengan hal-hal yang tidak disenangi nafsu dan neraka dikelilingi oleh hal-hal yang disenangi -oleh nafsu ” (HR. Muslim)

Dari kedua hadist diatas sudah di jelaskan dengan benar bahwa surga itu di hiasi dengan yang indah-indah dan di kelilingi oleh hal-hal yang tidak di senangi nafsu. Maka berbuat baik terhadap sesama manusia agar apa yang kita impikan tercapai. Aminnnn ...


0 komentar:

Post a Comment